Buku Almanak ini secara umum berisi informasi tanda waktu, yang antara lain memuat informasi jenis-jenis kalender, hari raya nasional dan keagamaan, penanggalan/kalender Masehi, Islam, Jawa, Cina dan Hindu, informasi fase-fase Bulan, waktu terbit terbenam Matahari, informasi gerhana Matahari dan Bulan tahun 2024 dan informasi tanda waktu lainnya. Selain informasi tanda waktu, buku ini juga memuat Peta Jaringan Titik Dasar Gravitasi BMKG, Peta Anomali Bouguer Indonesia, Peta Jaringan Monitoring Magnetbumi BMKG, Peta Variasi Magnet Epoch 2020.0, Peta Jaringan Listrik Udara (Petir) BMKG, Peta Sambaran Petir Tahun 2022, Peta Rata-Rata Isokeraunik Level (IKL) Tahun 2013-2022, Peta Seismisitas Indonesia Periode Januari-Desember 2022, Data Jumlah Gempabumi dirasakan di Indonesia Tahun 2022, Peta Percepatan Puncak Batuan Dasar, Skala Intensitas MM! gempabumi, dan Peta Zona Musim dan Non Musim Indonesia.
Buku Terbitan Pusat
Klimatologi
-
No Scan593
-
No Klasifikasi-
-
ISBN-
-
ISSN-
-
No Registrasi-
-
Lokasi Terbit-
-
Jumlah Hal80
-
Label-
-
Versi DigitalTIDAK
-
Versi FisikTIDAK
-
Lokasi Rak Buku Fisik//
-
Jumlah Exemplar Fisik Tersedia-