"Dari antara sekian banyak fenomena meteorologi utama di bumi,sistem-sistem monsun di Asia, Afrika, dan Indonesia-Australia merupakan yang paling aktif, persisten, dan energetik, dengan ciri-ciri sirkulasi yang mudah diidentifikasi di seluruh hemisfer timur dan pada semua musim. Meskipun memperlihatkan adanya variasi dalam intensitas sirkulasi dari tahun ke tahun, atau dalam kuantitas curah hujan di berbagai lokasi yang berbeda, siklus tahunan monsun teridentifikasi dengan jelas konsistensi spasial dan temporalnya."
5
DASAR-DASAR FISIKA MONSUN
Prof. Dr. MezakA. Ratag
Penerbit :
Badan Meteorologi dan Geofisika
Tahun :
2008
Buku Text
Geofisika
-
No Scan479
-
No Klasifikasi551.518
-
ISBN978-979-1241-20-5
-
ISSN-
-
No Registrasi02B/II/2012-1
-
Lokasi Terbit-
-
Jumlah Hal137
-
Label551.518 Rat d 1
-
Versi DigitalYA
-
Versi FisikYA
-
Lokasi Rak Buku Fisik01/A/02
-
Jumlah Exemplar Fisik Tersedia4