5

MODUL PERUBAHAN IKLIM UNTUK SEKOLAH DASAR (SD)

Drs. Bunyamin.M.Pd, Drs. Jarwadi, M.Pd, Renni Diastuti, M.Si, Sujatmiko, S,Si, Suharyadi, SE.M.Pd

Penerbit : Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika
Tahun : 2011

"Perubahan Iklim adalah fenomena global yang merupakan berubahnya kondisi rata-rata iklim dan/ atau keragaman iklim dari satu kurun waktu ke kurun waktu yang lain sebagai akibat dari aktivitas manusia dalam penggunaan energi bahan bakar fosil serta kegiatan alih guna lahan dan kehutanan. Sebagai negara berkembang, Indonesia perlu memprcepat pengembangan industri dan transportasi dengan tingkat emisi rendah melalui teknologi bersih dan efisien dan pemanfaatan energi terbarukan."

Buku Text

Klimatologi

  • No Scan
    517
  • No Klasifikasi
    551.6
  • ISBN
    -
  • ISSN
    -
  • No Registrasi
    85BVI2012
  • Lokasi Terbit
    -
  • Jumlah Hal
    287
  • Label
    551.6 Bun m
  • Versi Digital
    YA
  • Versi Fisik
    YA
  • Lokasi Rak Buku Fisik
    01/B/14
  • Jumlah Exemplar Fisik Tersedia
    1
barcode